Beri Himbauan Polsek Jetis, Jelang Ramadhan Melalui Curhat Kamtibmas

0
40

Mojokerto, Sinar Pos

Menjelang bulan Ramadhan, Kapolsek Jetis Kompol Nanang Sujianto SH Memberi himbauan kepada masyarakat melalui curhat kamtibmas, dalam upaya Keamanan untuk mengantisipasi dan mencegah aksi kriminalitas di wilayah Hukum Polsek Jetis Polres Mojokerto Kota, Jum’at (8/3/ 2024),siang

Kapolsek Jetis Kompol Nanang Sujianto SH, di dampingi Waka Polsek Jetis Iptu Hery Prasetyo SH , Kepala desa Mojolebak Ahmad Riyanto,Ps. panit 1 Binmas Aiptu M. Exsan E,Ps. Kasi Humas Jetis Aiptu Hery Moekti ,Bripka Suparinto, Babinsa Sertu Sujono , Perangkat Desa . Iptu Heri mengatakan bahwa pihaknya telah menginstruksikan seluruh anggota dan Bhabinkamtibmas untuk meningkatkan patroli dan sambang di wilayah Desa binaannya untuk meningkatkan keamanan di wilayahnya dengan melakukan patroli dan sambang ke berbagai tempat, termasuk Perumahan” ungkap Waka polsek.

Upaya Polsek Jetis dalam meningkatkan patroli menjelang Ramadhan diharapkan dapat menciptakan situasi yang kondusif dan mencegah terjadinya aksi kriminalitas” terangnya

Melalui Curhat Kamtibmas ini membagun Sinergitas warga Desa Mojolebak dan Kepolisian, merupakan kunci utama dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah.

“Gangguan kamtibmas seperti, kenakalan remaja harus kita cegah bersama supaya tercipta lingkungan yang harmonis ” jelasnya.(ifa)

beli 1 dapat 3

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here